2009-07-21

Pengorbananku

Setelah kau pergi ku keseorangan
Bukan niatku Inginkan perpisahan ini
Ku cuba tuk menyelami cinta lain
Tapi apakan daya kau tetap dihati

Oh cinta kita perlu pengorbananku
Kini kau bersama dia yang tercinta
Membuat diriku menangis pilu
Tapi apakan daya itu hasratku

Inikah dinamakan pengorbananku
Pahit tuk ditelan sukar tuk ku terima
Kebahagiaanmu kebahagiaanku jua
Kerna kau tetap ku cinta
Wapau cinta sudah menjadi milik orang
Kau tetap diahatiku
Selama- lamanya ( oh kasih)


* lagu pertama diciptakan....secara xsenagja...hahaha....love it so much....

1 comment: